PKPU Nomor
1 Tahun 2021 ini ditetapkan untuk melaksanakan ketentuan Pasal 34 Peraturan
Presiden Nomor 105 Tahun 2018 tentang Kedudukan, Tugas, Fungsi, Wewenang,
Organisasi, dan Tata Kerja Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum,
Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Sekretariat Komisi Pemilihan
Umum Kabupaten/Kota.
Dasar Hukum
Peraturan ini adalah UU 1 Tahun 2015 (LN Tahun 2015 No. 23, TLN No. 5656)
sebagaimana telah beberapa kali diubah terakhir...
Komisi Pemilihan Umum
Provinsi Jawa Timur perlu mengembangkan jaringan dan bekerjasama dengan banyak
pihak, instansi, institusi, maupun lembaga pemerintah lainnya, selain itu juga
banyak pihak tertarik untuk menawarkan kerjasama dengan Komisi Pemilihan Umum
Provinsi Jawa Timur, namun sebelum melaksanakan kerja sama dengan
lembaga/instansi lain, perlu disusun rancangan naskah perjanjian kerja sama
yang disusun sesuai ketentuan peraturan perundang-undangan dan memperhatikan
ilmu...
Kota Pasuruan jdih.kpu.go.id/jatim/pasuruan-kota
- KPU Kota
Pasuruan melaksanakan Rapat Kerja membahas Pelaksanaaan Jaringan Dokumentasi
dan Informasi Hukum (JDIH) di lingkungan KPU Kota Pasuruan yang dipimpin oleh
Hasan Asuro Anggota KPU Kota Pasuruan Divisi Hukum.
Rapat ini dilaksanakan
pada hari Rabu, 24 November 2021 yang dihadiri oleh seluruh staf PNS KPU Kota
Pasuruan, jajaran JF/Kasubag, Sekretaris KPU Kota Pasuruan dan Anggota KPU...
Surabaya.
jdih.kpu.go.id/jatim/pasuruan-kota -
Dalam rangka evaluasi pengelolaan serta pengembangan Jaringan Dokumentasi dan
Informasi Hukum (JDIH) di Kabupaten/Kota, KPU Provinsi Jawa Timur akan
menyelenggarakan Rapat Evaluasi dan Bimbingan Teknis Penyelenggaraan JDIH
bersama KPU Kabupaten/Kota Se-Jawa Timur.
Rapat
tersebut dilaksanakan pada hari Selasa, 9 November 2021 mulai pukul 10.00 WIB –
16.00 WIB di kantor KPU Provinsi Jawa Timur yang dihadiri oleh Komisioner...