Berita



‘’NGAJI” TATA NASKAH DINAS DAN ANGGARAN TAHUN 2022

Di Aula KPU, jajaran Komisioner dan Sekertariat KPU Kota Salatiga serta 2 (dua) orang Mahasiswa Magang dari Universitas Islam Negeri (UIN) Salatiga mengikuti kegiatan Ngobrol dan Kajian (Ngaji) Regulasi Pemilu/Pemilihan, Selasa (17/9). Kegiatan rutin kali ini mengangkat tema “Anggaran Tahun 2022” yang disampaikan oleh Anggota KPU Kota Salatiga Divisi Perencanaan Data dan Informasi, Jalal Pambudi serta Kepala Sub Bagian Perencanaan Data dan Informasi, Annisa Kartika...

Berita 19 July 2022 by JDIH KPU KOTA SALATIGA

PLENO KARTU KENDALI SPIP BULAN JUNI TAHUN 2022

Bertempat di Rumah Pintar Pemilu (RPP) KPU Kota Salatiga, Jajaran Komisioner dan Satgas SPIP KPU Kota Salatiga menyelenggarakan Rapat Pleno Penyusunan Kartu Kendali Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) Periode Juni 2022, Rabu (6/7). Rapat tersebut bertujuan untuk mewujudkan transparansi dalam pelaksanaan kegiatan pemerintah yang akuntabel, khususnya di lingkungan KPU Kota Salatiga. Rapat dibuka oleh Ketua KPU Kota Salatiga, Syaemuri, kemudian dilanjutkan dengan pemeriksaan Kartu...

Berita 7 July 2022 by JDIH KPU KOTA SALATIGA

MEMETAKAN PENDISTRIBUSIAN DAN PENYIMPANAN LOGISTIK

Sebagaimana telah diagendakan dalam serangkaian kegiatan Legal Drafting, KPU Kota Salatiga dan sebelas KPU Kabupaten/Kota lain anggota zona 3 dan 4 bertolak ke Kabupaten Batang untuk mengikuti kegiatan Focus Group Discussion (FGD), Minggu (3/7). Kegiatan tersebut mengusung tema “Penyusunan Pedoman Teknik, Norma Standart Prosedur Pengadaan Kebutuhan dan Pendistribusian Perlengkapan Pemilihan Serentak Tahun 2024”. Hadir sebagai narasumber dalam kegiatan tersebut...

Berita 4 July 2022 by JDIH KPU KOTA SALATIGA

EVALUASI PENGELOLAAN JDIH SEMESTER I

Menginjak akhir Juni 2022, KPU Kota Salatiga mengikuti Rapat Koordinasi Evaluasi Pengelolaan JDIH Semester I Tahun 2022 yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah, Kamis (30/6). Kegiatan dipandu Kasubbag Hukum KPU Provinsi Jawa Tengah, Kiki Rizka Ningsih dengan narasumber Kepala Biro Perundang-undangan KPU RI, Nur Syarifah dan Anggota KPU Provinsi Jawa Tengah Divisi Hukum dan Pengawasan, Muslim Aisha. Ketua KPU Provinsi Jawa Tengah, Paulus Widyantoro dalam sambutannya...

Berita 30 June 2022 by JDIH KPU KOTA SALATIGA