Jakarta, kpu.go.id –
Komisi II DPR RI menyetujui Pagu Anggaran Komisi Pemilihan Umum (KPU)
Tahun 2022 sebesar Rp2,4 T untuk ditetapkan sebagai Pagu Alokasi
Anggaran (Pagu Definitif) KPU RI Tahun 2022. Selain itu Komisi II DPR
RI juga menyetujui usulan penambahan anggaran KPU RI Tahun 2022 sebesar
Rp5,6 T dan meminta kepada Badan Anggaran DPR RI untuk memenuhi usulan
penambahan anggaran tersebut melalui pembahasan di Badan Anggaran DPR...
Lido, kpu.go.id – Pelatihan
Dasar Satuan Pengamanan Garda Pratama Tahun 2021, yang berlangsung di
Sekolah Polisi Negara (SPN) Lido, Sukabumi Jawa Barat, resmi ditutup,
Senin (20/9/2021). Kegiatan yang telah berlangsung selama 14 hari
diharapkan dapat meningkatkan kapasitas dan kompetensi para peserta di
bidang pengamanan.
”Pelatihan
ini tentu belumlah cukup, namun kiranya saudara-saudara telah memiliki
modal berharga dan dapat...
Jakarta, kpu.go.id -
Anggota KPU RI, I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi menyampaikan rencana
penyesuaian beberapa Peraturan Komisi Pemilihan Umum (PKPU)
terkait pemilu dan kampanye. Tujuan dari penyesuaian regulasi ini salah
satunya untuk menyamakan kebutuhan dan kondisi masa pandemi Covid-19.
Kurang lebih ada 18 isu regulasi yang perlu disesuaikan pertama terkait
ketentuan...
Jakarta, kpu.go.id -
Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia (KPU RI) memberikan keterangan
dalam sidang pengujian Materiil Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017
tentang Pemilihan Umum terhadap UUD 1945 oleh Mahkamah Konstitusi, di
Jakarta, Selasa (7/09/2021).
Hadir dalam sidang tersebut,
Ketua KPU RI, Ilham Saputra bersama Anggota KPU RI, Hasyim Asy'ari, Evi
Novida Ginting Manik, I Dewa Kade Wiarsa Raka Sandi, dan Arief Budiman.
Selain itu, Deputi...