Sub Bagian Hukum dan SDM Sekretariat KIP Aceh melakukan Sosialisasi Keputusan Sekretaris Jenderal KPU Nomor 102 Tahun 2022 dan Keputusan Sekretaris Jenderal KPU Nomor 326 Tahun 2022 kepada seluruh PNS di lingkungan Sekretariat KIP Aceh, bertempat di Aula KIP Aceh ,Selasa, 14 Juni 2022.
Adapun Keputusan Sekretaris Jenderal KPU Nomor 102 Tahun 2022 tentang Pedoman Pemberian Cuti Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sekretariat Komisi Pemilihan Umum...
Wakil Ketua KIP Aceh, Tharmizi melakukan monitoring pada KIP Kabupaten Nagan Raya dan KIP Kabupaten Aceh Barat terkait pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) dan pemaparan potensi permasalahan hukum dalam rangka persiapan menghadapi Pemilu dan Pemilihan Serentak Tahun 2024, bertempat di aula Kantor KIP Kabupaten Nagan Raya dan KIP Kabupaten Aceh Barat, 25-26 April 2022.
Peserta dalam kedua kegiatan dimaksud terdiri dari Ketua, Anggota, Sekretaris dan jajaran...
Banda Aceh - KIP Aceh menyelenggarakan acara Pemberian Penghargaan Pengelolaan Jaringan dan Informasi Hukum (JDIH) Terbaik Tingkat KIP Kabupaten/Kota Se-Aceh Tahun 2021, bertempat di Aula KIP Aceh, Sabtu, 18 Desember 2021.
Kegiatan ini dihadiri oleh Ketua KPU RI, Ilham Saputra, Deputi Bidang Dukungan Teknis Setjend KPU RI, Muhammad Eberta Kawima, Ketua, Wakil Ketua, Anggota serta Sekretaris KIP Aceh dan sebagai peserta turut hadir Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KIP Kabupaten/Kota...
Banda Aceh – Wakil Ketua KIP Aceh, Tharmizi dan Anggota KIP Aceh Divisi Data dan Informasi, Agusni AH melakukan monitoring dan supervisi Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) dan Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) di KIP Kota Langsa, Selasa, 9 November 2021 di Kantor KIP Kota Langsa.
Kegiatan dibuka secara resmi oleh Sekretaris KIP Kota Langsa M. Dahlan dan dilanjutkan dengan sambutan Ketua KIP Kota Langsa T. Faisal. Dalam sambutannya T. Faisal menyatakan...