Berita



KPU Kota Padang Panjang mengikuti Rapat Koordinasi Evaluasi JDIH dan Penyusunan Laporan SPIP di Lingkungan KPU Provinsi dan KPU Kabupaten/Kota Se-Sumatera Barat.

Padang Panjang 26 Oktober 2021 Kegiatan yang diselenggarakan pada Pangeran Beach Hotel Padang, 26 Oktober 2021, diikuti oleh Ir. Edwirta, selaku Divisi hukum, Rizky Satria Pratama Subkoordinator hukum dan Ramdha As'ary operator senior. Kegiatan diawali dengan laporan panitia oleh Kabag HTH/Koordinator Penata Kelola Pemilu, Aan Wuryanto, Rakor dibuka oleh Ketua KPU Provinsi Sumatera Barat, Yanuk Sri Mulyani. Rakor SPIP dalam sesi pertama dilaksanakan dalam bentuk...

Berita 5 November 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG PANJANG

Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan III KPU Kota Padang Panjang

Padang Panjang, 30 September 2021 -  KPU Kota Padang Panjang Menetapkan Daftar pemilih Berkelanjutan (DPB) Triwulan III di Kota Padang Panjang menjadi 39.507 dengan rincian 16.611 pemilih di Kecamatan Padang Panjang Timur dan 22.896 pemilih di Kecamatan Padang Panjang Barat. Pada Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) sebelumnya jumlah pemilih di Kota Padang Panjang berjumlah 39.531 orang, dengan rincian 16.624 pemilih di Kecamatan Padang Panjang Timur dan 22.907 pemilih di...

Berita 23 October 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG PANJANG

Kode Etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu

Padang Panjang, 23 September 2021 -  Anggota KPU RI Hasyim Asy'ari menjadi narasumber Diskusi Kajian Hukum Pemilu "Kode Etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu" yang digelar KPU Prov Jambi, Kamis (23/09/2021). Hasyim menekankan urgensi kode etik dalam menjaga kewajaran, kelayakan dan kepantasan perilaku penyelenggara...

Berita 23 October 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG PANJANG

Pembahasan Mekanisme Penanganan Pelanggaran Kode Etik, Kode Perilaku, Sumpah/Janji dan Pakta Integritas yang dilakukan PPK, PPS dan KPPS.

Padang Panjang, 22 April 2021 - Pembahasan Penanganan Pelanggaran Kode Etik, Kode Perilaku, Sumpah/Janji dan Pakta Integritas dalam Rapat divisi hukum dan pengawasan KPU Kota Padang Panjang dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor KPU Kota Padang Panjang, Kamis, 22/04/2021. Hasil pembahasan adalah draf mekanisme Penanganan Pelanggaran Kode Etik, Kode Perilaku, Sumpah/Janji dan Pakta Integritas di lingkungan KPU Kota Padang...

Berita 23 October 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG PANJANG