Enrekang, Kamis (29/07/2021) Bertempat di Aula KPU Kabupaten Enrekang, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang mengikuti Kelas Virtual Diskusi Hukum dan Pemilu yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Sulawesi Selatan. Kegiatan ini juga diikuti oleh 23 KPU Kabupaten/Kota se Sulawesi Selatan lainnya.
Kelas Virtual dibuka oleh Ketua KPU Provinsi Sulawesi Selatan, Faisal Amir, dan dalam sambutannya beliau menyampaikan bahwa Pemilu adalah suatu agenda yang kemudian diatur oleh dalam...
Enrekang, Senin (26/07/2021) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang kembali mengikuti Evaluasi Pengelolaan JDIH Kabupaten/Kota Se Sulawesi Selatan. Evaluasi yang dilaksanakan melalui daring (zoom meeting), dihadiri oleh Koordinator Divisi Hukum dan Pengawasan, Baharuddin, Wakil Koordinator Divisi Hukum dan Pengawasan, Muhammad Yunus, Kepala Sub Bagian Hukum, Masto Batara serta Operator JDIH.
Upi Hastati selaku Koordinator Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Provinsi Sulawesi Selatan...
Enrekang, Rabu (14/07/2021), Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang mengikuti Kelas Virtual Hukum bersama 24 KPU Kabupaten/Kota se-Sulawesi Selatan yang diadakan oleh KPU Provinsi Sulawesi Selatan, bertempat di Aula KPU Enrekang. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kordiv Hukum dan Pengawasan Baharuddin, Wakil Kordiv Hukum dan Pengawasan Muhammad Yunus, Kasubag Hukum Masto Batara serta staf KPU Enrekang.
Kordiv Hukum dan Pengawasan KPU SulSel, Upi Hastati membuka Kelas Virtual Hukum...
Enrekang, Selasa (06/07/2021) Divisi Hukum dan Pengawasan Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Enrekang mengikuti Rapat Koordinasi secara daring (zoom meeting) bersama 24 Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten/Kota se Sulawesi Selatan.
Rapat koordinasi tersebut mengagendakan tindaklanjut rencana Divisi Hukum dan Pengawasan untuk membuka Kelas Hukum Virtual dalam waktu dekat.
Menurut Kordiv Hukum dan Pengawasan KPU SulSel, Upi Hastati, kegiatan ini dimaksudkan...