Berita



RAPAT BULANAN DIVISI HUKUM DAN PENGAWASAN KOMISI PEMILIHAN UMUM KABUPATEN MAGELANG

Kota Mungkid_ Divisi Hukum dan Pengawasan beserta Kasubag dan staf Hukum dan SDM KPU Kabupaten Magelang melaksanakan rapat rutin yang diselenggarakan setiap bulannya bertempat di ruang Audio Visual KPU Kabupaten Magelang, Senin (25/7/2022). Rapat dipimpin langsung oleh Katua Divisi Hukum dan Pengawasan Siti Nurhayati, SH. Agenda rapat bulan ini membahas terkait pengelolaan dan pengembangan JDIH KPU Kabupaten Magelang menghadapi tahapan Pemilu Serentak 2024. Untuk mempermudah akses...

Berita 27 July 2022 by JDIH KPU KAB MAGELANG

KPU KABUPATEN MAGELANG MENGIKUTI SHARING SESSION : POLEMIK DATA BERUJUNG PEMUNGUTAN SUARA ULANG

Kota Mungkid_ Data merupakan hal yang sangat penting dalam Pemilu dan Pemilihan, data bisa menjadi sumber informasi dan bisa juga menjadi sumber permasalahan. Hal ini dikemukakan oleh Paulus Widyantoro, SE. MM Ketua KPU Provinsi Jawa Tengah dalam arahannya di kegiatan Sharing Session : Polemik Data Berujung Pemungutan Suara Ulang yang diselenggarakan KPU Provinsi Jawa Tengah, Rabu (20/7/2022) secara virtual melalui zoom meeting. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh anggota KPU dan Kasubag Hukum...

Berita 21 July 2022 by JDIH KPU KAB MAGELANG

SERI ADVOKASI HUKUM KEPEMILUAN I "MASALAH-MASALAH KELEMBAGAAN DAN ADVOKASINYA

Kota Mungkid_ Divisi Hukum dan Pengawasan, beserta Kasubag dan Staf Hukum dan SDM KPU Kabupaten Magelang mengikuti kegiatan Seri Advokasi Hukum Kepemiluan Sesi I dengan topik Masalah-Masalah Kelembagaan dan Advokasinya yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah secara daring melalui zoom meeting, Selasa (19/7/2022). Seri Advokasi Hukum Kepemiluan tersebut rencananya akan digelar setiap pekannya dengan menghadirkan narasumber dari 35 KPU Kabupaten/Kota se Jawa Tengah. Hadir sebagai...

Berita 20 July 2022 by JDIH KPU KAB MAGELANG

RAKOR IDENTIFIKASI POTENSI PERMASALAHAN HUKUM DALAM PENYELENGGARAAN PEMILU TAHUN 2024 KPU PROVINSI JAWA TENGAH DAN KPU KABUPATEN/KOTA SEMARANG JAWA TENGAH

Kota Mungkid_ KPU Provinsi Jawa Tengah menggelar Rapat Koordinasi Identifikasi Potensi Permasalahan Hukum dalam Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024 KPU Provinsi Jawa Tengah dan KPU Kabupaten/Kota se Jawa Tengah, Rabu (13/7/2022) bertempat di Aula KPU Provinsi Jawa Tengah. Hadir dalam rakor tersebut Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan beserta Kasubag Hukum dan SDM 35 KPU Kabupaten/Kota se Jawa Tengah. Turut Hadir dalam kegiatan tersebut Anggota KPU Provinsi Jawa Tengah, Kejaksaan Tinggi Jawa...

Berita 14 July 2022 by JDIH KPU KAB MAGELANG