Berita



KPU KABUPATEN BOYOLALI MENJADI NARASUMBER DALAM KEGIATAN PENGUATAN KELEMBAGAAN BAGI PANITIA PEMUNGUTAN SUARA

#SobatJDIH, Pada Hari Kamis 20 Juli 2023, Ali Fahrudin Ketua KPU Kabupaten Boyolali menjadi narasumber dalam kegiatan Penguatan Kelembagaan Bagi Panitia Pemungutan Suara Se Kecamatan Gladagsari. Ali menyampaikan sebagai penyelenggara pemilu harus memahami peraturan perundang-undangan tentang Pemilu dan juga tugas-tugas sebagai penyelenggara negara. Antusiasme Panitia Pemungutan Suara di tunjukkan ketika sesi diskusi dengan mengajukan pertanyaan seputar kebijakan pembentukan badan penyelenggara...

Berita 7 August 2023 by JDIH KPU KAB BOYOLALI

KETUA KPU KABUPATEN BOYOLALI INGATKAN TUGAS PANITIA PEMUNGUTAN SUARA DALAM PEMILU TAHUN 2024

#SobatJDIH, Ketua KPU Kabupaten Boyolali, Ali Fahrudin menegaskan bahwa sebagai penyelenggara pemilu di tingkat desa atau sebutan lain, Panitia Pemungutan Suara dalam menjalankan tugasnya harus selalu berpedoman pada peraturan perundang-undangan yang berlaku. Selain itu juga harus mengedepankan nilai-nilai netralitas, profesionalitas, dan mengamalkan nilai-nilai dalam pakta integritas. Hal ini menjadi penting karena Panitia Pemungutan Suara merupakan ujung tombak penyelenggara pemilu di tingkat...

Berita 7 August 2023 by JDIH KPU KAB BOYOLALI

KPU KABUPATEN BOYOLALI IKUTI KEGIATAN RAPAT KOORDINASI EVALUASI DAN PENYUSUNAN LAPORAN JDIH KPU PROVINSI DAN KPU KABUPATEN/KOTA SE JAWA TENGAH TAHUN 2023

#SobatJDIH, pada tanggal 28 Juli 2023 KPU kabupaten Boyolali mengikuti kegiatan Rapat Koordinasi Evaluasi dan Penyusunan Laporan JDIH KPU Provinsi dan KPU Kabupaten/Kota Se Jawa Tengah Tahun 2023 yang diselenggarakan KPU Provinsi Jawa Tengah secara daring. Peserta kegiatan adalah KPU Kabupaten/Kota Se Jawa Tengah. Hadir membuka acara adalah Paulus Widiyantoro selaku Ketua KPU Provinsi Jawa Tengah, yang dalam arahannya menghimbau untuk lebih meningkatkan performa JDIH, baik untuk laman JDIH...

Berita 5 August 2023 by JDIH KPU KAB BOYOLALI

KPU KABUPATEN BOYOLALI AJAK PANITIA PEMUNGUTAN SUARA SE KECAMATAN MUSUK DISKUSI PENYELENGGARAAN PEMILIHAN UMUM TAHUN 2024

#SobatJDIH, Pada Hari Senin 31 Juli 2023,Anggota KPU Kabupaten Boyolali Divisi Perencanaan Data dan Informasi Pardiman mengajak panitia pemungutan suara se kecamatan musuk diskusi tentang berbagai kendala atau permasalahan seputar penyelenggaraan pemilihan umum. Pardiman mengapresiasi kinerja pada panitia pemungutan suara yang dapat mengedepankan soliditas dan tetap berpedoman dengan ketentuan yang berlaku. Pardiman menambahkan bahwa sebagai ujung tombak penyelenggara pemilihan umum di tingkat...

Berita 4 August 2023 by JDIH KPU KAB BOYOLALI