Berita



Diskusi Kajian Hukum Pemilu seri-2

Jumat 29 Oktober 2021 KPU Merangin mengikuti kegiatan Diskusi Kajian Hukum Pemilu seri-2 yang dilaksanakan melalui zoom meeting. Kegiatan tersebut diikuti oleh Divisi Hukum dan Pengawasan dan Plt. Kasubbag Hukum KPU Kabupaten...

Berita 9 November 2021 by JDIH KPU KAB MERANGIN

KPU Merangin Terima Hibah Untuk Persiapan Tahapan Pemilu 2024

(Bangko, 21/10) Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Merangin secara resmi menerima hibah Tanah untuk pembangunan gedung KPU yang baru dari Pemerintah Kabupaten Merangin.  Bupati Merangin H Mashuri Secara langsung menyerahkan Sertifikat Tanah dan Gedung yang berlokasi dijalan Bangko- Kerinci Kelurahan Pasar Atas Bangko kepada Ketua KPU Kabupaten Merangin Iron Sahroni. Bertempat diruang Kerja Bupati Merangin, Kamis (21/10/2021). Hadir dalam acara tersebut Bupati...

Berita 22 October 2021 by JDIH KPU KAB MERANGIN

Integritas Faktor Utama Cegah Korupsi

Jakarta, kpu.go.id – Integritas menjadi bahasan utama yang disampaikan Direktur Pembinaan dan Peran Serta Masyarakat Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK), Kumbul KS, saat mengisi Bimbingan Teknis Program Anti Korupsi, Batch 1, yang berlangsung secara luring dan daring dari Gedung Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI, Selasa (28/9/2021). Pada bimtek yang dimoderatori Kepala Pusat Pelatihan, Penelitian dan Pengembangan Lucky Firnandy Majanto itu, Kumbul...

Berita 29 September 2021 by JDIH KPU KAB MERANGIN

Diskusi Kajian Hukum Seri-1 "Kode Etik Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu"

Hari ini,  kamis 23 september 2021 KPU Kabupaten Merangin melaksanakan Diskusi Kajian Hukum Seri-1 "Kode Etik Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu" melalui zoom meeting yang dilaksanakan di aula KPU Kabupaten Merangin dan diikuti oleh Komisioner KPU Merangin, Plt. Kasubbag Hukum, dan Staf Hukum. Kegiatan tersebut diselenggarakan oleh Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Provinsi Jambi serta dibuka langsung oleh Ketua KPU Provinsi Jambi H. M Subhan, S.Ag.,M.H. dalam...

Berita 24 September 2021 by JDIH KPU KAB MERANGIN