Berita



RAPAT PLENO PENGISIAN DAN PENETAPAN KARTU KENDALI UNTUK BULAN APRIL 2022

KPU Kabupaten Gunungkidul melaksanakan Rapat Pleno Pengisian dan Penetapan Kartu Kendali untuk Bulan April 2022 pada hari Senin (9/5). acara yang dilaksanakan secara luring tersebut dihadiri Ketua dan Anggota, Sekretaris, Kasubbag dan Operator SPIP. Ahmadi Ruslan Hani selaku Ketua KPU Kabupaten Gunungkidul menyampaikan tentang Pentingnya Kartu Kendali di KPU Kabupaten Gunungkidul, dengan adanya perubahan Dasar Hukum dalam Berita Acara Penetapan Kartu Kendali perlu dilakukan penyesuaian....

Berita 12 May 2022 by JDIH KPU KAB GUNUNGKIDUL

RAPAT EVALUASI PENGELOLAAN WEBSITE DAN MEDSOS JDIH

Jum’at (8/4) KPU Kabupaten Gunungkidul melaksanakan Rapat Evaluasi Pengelolaan Website dan Medsos JDIH. Dalam kegiatan yang dilaksanakan secara luring tersebut dihadiri oleh Ketua dan Anggota KPU Kabupaten Gunungkidul, Sekretaris, Kasubbag. di Lingkungan Sekretariat KPU Kabupaten Gunungkidul dan Operator Website dan Medsos JDIH KPU Kabupaten Gunungkidul.  Acara dibuka oleh Ketua KPU Kabupaten Gunungkidul yang mengapresiasi kegiatan evaluasi tersebut, dengan harapan...

Berita 18 April 2022 by JDIH KPU KAB GUNUNGKIDUL

RAPAT PLENO PENGISIAN DAN PENETAPAN KARTU KENDALI UNTUK BULAN MARET 2022

KPU Kabupaten Gunungkidul melaksanakan Rapat Pleno Pengisian dan Penetapan Kartu Kendali untuk Bulan Maret 2022 pada hari Selasa (5/4). acara yang dilaksanakan secara luring tersebut dihadiri Ketua dan Anggota, Sekretaris, semua Kasubbag dan Operator SPIP. Ahmadi Ruslan Hani selaku Ketua KPU Kabupaten Gunungkidul menyampaikan tentang Pentingnya Kartu Kendali di KPU Kabupaten Gunungkidul, karena didalamnya sudah termuat seluruh kegiatan yang telah dilaksanakan. maka dari itu dalam proses...

Berita 18 April 2022 by JDIH KPU KAB GUNUNGKIDUL

SOSIALISASI PENGENDALIAN GRATIFIKASI DAN PENERAPAN WHISTLE BLOWING SYSTEM DI LINGKUNGAN KPU SE-DAERAH ISTIMEWA YOGYAKARTA

Selasa (8/3) KPU Gunungkidul mengikuti Acara Sosialisasi Pengendalian Gratifikasi dan Penerapan Whistle Blowing System di Lingkungan KPU se-Daerah Istimewa Yogyakarta. Kegiatan yang dilaksanakan secara daring tersebut dihadiri oleh Adiwijaya Bakti Pejabat Fungsional Auditor dan Fungsional Umum Inspektorat Utama Sekretariat Jenderal KPU RI selaku Narasumber, Siti Ghoniyatun Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KPU DIY selaku Moderator, dan Kegiatan ini juga diikuti oleh Ketua...

Berita 8 April 2022 by JDIH KPU KAB GUNUNGKIDUL