Berita



RAPAT KOORDINASI PENINGKATAN KAPASITAS DAN KOMPETENSI DALAM PENYUSUNAN PRODUK HUKUM

KPU Provinsi Sumatera Utara menyelenggarakan Rapat Koordinasi Peningkatan Kapasitas dan Kompetensi dalam Penyusunan Produk Hukum secara daring, Kamis (7/10/2021). Rapat koordinasi ini diselenggarakan dalam rangka mendukung pelaksanaan tugas dan fungsi pembinaan penyusunan produk hukum di lingkungan KPU Kabupaten/Kota se-Sumatera Utara. Kegiatan tersebut dibuka oleh Ketua KPU Provinsi Sumatera Utara, Herdensi Adnin dan dibawakan oleh Anggota KPU Provinsi Sumatera Utara Divisi Hukum...

Berita 8 October 2021 by JDIH KPU KAB PADANG LAWAS UTARA

RAPAT PENGELOLAAN JARINGAN DOKUMENTASI DAN INFORMASI HUKUM (JDIH) SEMESTER I TAHUN 2021 DI LINGKUNGAN KPU KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA

Pada Hari Rabu tanggal 19 Mei 2021, KPU Kabupaten Padang Lawas Utara melaksanakan Rapat Pengelolaan JDIH yang dihadiri oleh Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan, Plt. Sekretaris dan para Kasub Bagian beserta para staf KPU Kabupaten Padang Lawas Utara. Dalam rapat ini membahas mengenai pengelolaan produk hukum, organisasi jaringan dokumentasi dan informasi hukum, pengelolaan dokumen produk hukum dalam JDIH dan monitoring, evaluasi dan laporan pelaksanaan kegiatan pengelolaan JDIH, yang...

Berita 20 May 2021 by JDIH KPU KAB PADANG LAWAS UTARA

RAPAT PENYELENGGARAAN SISTEM PENGENDALIAN INTERN PEMERINTAH (SPIP) DI LINGKUNGAN SEKRETARIAT KPU KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA

Dalam rangka melaksanakan Peraturan KPU RI Nomor 17 Tahun 2012 tentang Penyelenggaraan Sistem Pengendalian Intern Pemerintah di Lingkungan Sekretariat Jenderal Komisi Pemilihan Umum, Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Provinsi, dan Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota, Sekretariat KPU Kabupaten Padang Lawas Utara bersama Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten Padang Lawas Utara melaksanakan Rapat SPIP pada Hari Rabu 07 April 2021. Rapat dibuka dan dipimpin oleh Bapak...

Berita 9 April 2021 by JDIH KPU KAB PADANG LAWAS UTARA

PENANDATANGANAN PERJANJIAN KINERJA KPU KABUPATEN PADANG LAWAS UTARA TAHUN 2021

Perjanjian Kinerja merupakan dokumen yang berisikan penugasan dari pimpinan instansi yang lebih tinggi kepada pimpinan instansi yang lebih rendah untuk melaksanakan program/kegiatan yang disertai dengan indikator kinerja (berdasarkan Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 29 Tahun 2014 tentang Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah) Melalui Perjanjian Kinerja, terwujudlah komitmen penerima amanah dan kesepakatan antara penerima dan pemberi amanah atas kinerja...

Berita 4 February 2021 by JDIH KPU KAB PADANG LAWAS UTARA