Selasa pagi (28/10/21) Ketua KPU Kabupaten Banggai dan Kepala Kepolisian Resort Banggai menandatangani nota kesepahaman atau Memorandum of Understanding (MoU) terkait Data Pemilih Berkelanjutan (DPB). Kegiatan ini diselenggarakan di Aula KPU Kabupaten Banggai. Selain Ketua KPU Banggai kegiatan ini juga dihadiri oleh Anggota KPU Banggai,sekretaris dan jajaran secretariat. Sementara dari Polres Banggai turut hadir Kabag Ops dan Kasat Intel.
Dalam sambutanya Ketua KPU Banggai...
Jum'at, 22/10/2021 KPU Kabupaten Banggai, KPU Banggai Kepulauan, KPU Banggai Laut dan KPU Tojo Una Una melaksanakan Web Seminar (webinar) Seri 2 dengan tema Manajemen Tata Kelola Penggantian Antar Waktu (PAW) Anggota DPRD Kabupaten/Kota. Kegiatan dilaksanakan secara virtual melalui Zoom meeting dan disiarkan langsung melalui Facebook Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Banggai.
Menghadirkan para Nara Sumber :
1. Samsul Y. Gafur, SH / Anggota KPU Provinsi Sulawesi Tengah (Ketua Divisi Teknis...
Tahapan seleksi calon anggota KPU dan Bawaslu akan dimulai dengan pengumuman pendaftaran. Pengumuman dilakukan pada 15 - 17 Oktober 2021. Sedangkan penerimaan pendaftaran akan dibuka selama lebih dari sebulan.
“Pendaftaran akan berlangsung dari tanggal 18 Oktober sampai 15 November 2021,” kata Ketua Tim Seleksi (Timsel) Calon Anggota KPU dan Bawaslu Juri Ardiantoro dalam konferensi pers, Jumat (15/10/2021).
Juri menjelaskan...
Pentingnya Demokrasi, Pemilu dan Partisipasi serta Bahaya Politik Uang merupakan tema kegiatan pendidikan pemilih yang dilaksanakan KPU Kabupaten Banggai pada 14 Oktober 2021 di Desa Sirom Kecamatan Lamala.
Berturut memberikan Sambutan Staf Ahli Bupati Banggai bidang Ekonomi Bapak Djayadin, Ketua KPU Banggai, Camat Lamala, Kepala Kepolisian Sektor Lamala dan Komandan Rayon Militer Lamala.
Narasumber yaitu Zaidul Bahri Mokoagow Ketua KPU Kabupaten Banggai, Supriadi Lawani Ketua...