Berita



KPU Sukoharjo ikuti Bimtek Legal Drafting Seri ke VI :Makna dan Fungsi Lampiran dalam Perundang-undangan

JDIH KPU SUKOHARJO, Selasa 28 Juni 2022, DivisI Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten Sukoharjo mengikuti Bimbingan Teknis Legal Drafting Seri ke VI via zoom meeting yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah dengan tema “Makna dan Fungsi Lampiran dalam Perundang-undangan". Bimbingan Teknis kali ini menghadirkan Narasumber dari Kanwil KemenkumHAM Provinsi Jawa Tengah, Heny Andriana, S.H, M.H., beliau adalah Fungsional Perancang Peraturan Perundang-undangan Ahli...

Berita 30 June 2022 by JDIH KPU KAB SUKOHARJO

KPU KABUPATEN SUKOHARJO HADIRI RAKER PEMBAHASAN DAN PENETAPAN TIM PENYUSUN KEPUTUSAN PEMILU DAN PEMILIHAN SERENTAK TAHUN 2024

JDIH KPU SUKOHARJO, Rabu, 27 April 2022 Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten Sukoharjo bersama seluruh Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten/Kota se-Jawa Tengah melaksanakan rapat kerja yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah dengan tema Pembahasan dan Penetapan Tim Penyusun Keputusan Pemilu dan Pemilihan Serentak Tahun 2024. Kegiatan yang dilaksanakan secara daring melalui Zoom Meeting ini merupakan tindak lanjut rapat kerja sebelumnya. Tujuan dari kegiatan ini...

Berita 28 April 2022 by JDIH KPU KAB SUKOHARJO

KPU SUKOHARJO IKUTI RAPIM DI HOTEL BEST WESTERN PREMIERE SOLO BARU

JDIH KPU Sukoharjo,- Ketua dan Anggota beserta Sekretaris Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sukoharjo telah mengikuti Rapat Pimpinan Persiapan Penyelenggaraan Pemilu dan Pemilihan Serentak Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah selama 2 (dua) hari, yaitu tanggal 28 – 29 Maret 2022 di Hotel Best Western Premiere Solo Baru Sukoharjo. Kegiatan ini diikuti oleh 35 KPU Kabupaten/Kota se – Jawa Tengah. Dalam acara pembukaan Rapim tersebut,...

Berita 30 March 2022 by JDIH KPU KAB SUKOHARJO

KPU SUKOHARJO MENGHADIRI RAKER PENYUSUNAN PROGRAM DAN KEGIATAN DIVISI HUKUM DAN PENGAWASAN KPU JATENG TAHUN 2022

JDIH KPU Sukoharjo - Hari ini Kamis (20/1/2022), Anggota Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kabupaten Sukoharjo beserta Kasubbag dan Staff Sub Bagian Hukum Sekretariat KPU Kabupaten Sukoharjo mengikuti Kegiatan Zoom Meeting "RAKER PENYUSUNAN PROGRAM KERJA KEGIATAN HUKUM DAN PENGAWASAN TAHUN 2022", yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Tengah dan diikuti oleh 35 satker KPU Kabupaten/Kota se-Jateng. Raker dipandu oleh Kabag Hukum dan SDM KPU Provinsi Jawa...

Berita 24 January 2022 by JDIH KPU KAB SUKOHARJO