Berita



RAPAT KERJA PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN JDIH KPU KOTA CIREBON

Minggu, 18 Desember 2022. KPU Kota Cirebon menyelenggarakan kegiatan Rapat Kerja Pengelolaan dan Pengembangan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) KPU Kota Cirebob. Rapat kerja ini dihadiri oleh kalangan internal KPU Kota Cirebon, Bawaslu KPU Kota Cirebon dan Badan Kesatuan Bangsa Pemerintah Kota Cirebon. Rapat ini menghadirkan narasumber dari Dinas Perpustakaan dan Kearsipan Kota Cirebon yang memberikan materi tentang tata kelola arsip baik secara manual maupun...

Berita 20 December 2022 by JDIH KPU KOTA CIREBON

RAKOR PERSIAPAN PENYELESAIAN SENGKETA PENETAPAN PARTAI POLITIK PESERTA PEMILU TAHUN 2024 DAN EVALUASI PENGELOLAAN DAN PENGEMBANGAN JDIH KPU KAB. PANGANDARAN TAHUN 2022

Sabtu tanggal 17 Desember 2022 - KPU Kota Cirebon menghadiri Rapat Koordinasi Persiapan Penyelesaian Sengketa Penetapan Partai Politik Peserta Pemilu Tahun 2024 serta Evaluasi Pengelolaan dan Pengembangan JDIH KPU Kabupaten Pangandaran Tahun 2022. dalam rapat tersebut, KPU Kota Cirebon diwakili oleh Kepala Divisi Hukum & Pengawasan Hasbi Falahi,SE.,MM yang hadir secara luring dan Kasubbag Hukum & SDM Sonang M Malik yang hadir secara daring. Dalam kegiatan ini, menghadirkan...

Berita 17 December 2022 by JDIH KPU KOTA CIREBON

Sosialiasi Regulasi Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2022

Senin, 14 November 2022 bertempat di Nara Park Bandung, KPU Kota Cirebon diwakili oleh Komisioner Divisi Hukum & Pengawasan Hasbi Falahi,SE.,MM, Komisioner Divisi Sosparmas & SDM Dedi Haerudi, Operator SIAKBA Novi Apriyani, A.Md mengikuti Sosialiasi Regulasi Peraturan KPU Nomor 8 Tahun 2022 tentang Pembentukan dan Tata Kerja Badan Adhoc Penyelenggara Pemilihan Umum dan Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan Wakil Bupati dan Walikota dan Wakil Walikota. Dalam...

Berita 16 November 2022 by JDIH KPU KOTA CIREBON

MENGHADIRI SIDANG DUGAAN PELANGGARAN ADMINISTRASI PEMILU DI BAWASLU PROVINSI JAWA BARAT

Kamis, 29 September 2022 - Kepala Divisi Hukum & Pengawasan KPU Kota Cirebon Hasbi Falahi, SE.,MM dan Kasubbag Hukum & SDM Sonang M Malik,SH menghadiri sidang dugaan pelanggaran  administrasi pemilu tahun 2024 di Bawaslu Jawa Barat. Kehadiran Kadiv dan Kasubbag dalam rangka memberikan dukungan kepada KPU Kab/Kota yang sedang menjalani proses sidang di Bawaslu Jabar dan mencermati proses persidangan yang...

Berita 30 September 2022 by JDIH KPU KOTA CIREBON