#sobatJDIH, pada hari ini, Kasubbag Hukum dan SDM bersama Pelaksana Sekretariat KPU Kabupaten Cianjur menghadari Rapat Koordinasi Penyelesaian Sengketa Proses Pemilu yang diselenggarakan Bawaslu Kabupaten Cianjur. Kegiatan dihadiri oleh perwakilan Partai Politik di Kabupaten Cianjur.
Membuka acara, Pimpinan Bawaslu Provinsi Jawa Barat menyampaikan bahwa 1. kegiatan ini diamanatkan untuk dilaksanakan pada setiap Kabupaten/Kota se-Jawa Barat, dengan turut mengundang perwakilan kepengurusan...
Pada hari ini, Kasubbag Hukum dan SDM Sekretariat KPU Kabupaten Cianjur mengikuti Webinar Diseminasi Pedoman Bimbingan Teknis Manajemen Risiko pada KPU, KPU Provinsi, dan KPU Kabupaten/Kota yang diselenggarakan KPU RI. Kegiatan tersebut menghadirkan Key Note Speaker, Deputi Kepala BPKP Bidang Polhukam PPMK. Turut hadir sebagai narasumber, Inspektur Wilayah II pada Sekretariat Jenderal KPU RI dan Direktur Pengawasan Bidang Politik dan Penegakan Hukum BPKP.
Kegiatan ini dilaksanakan...
Bertempat di Lt. 10 Hotel Lorin Sentul Bogor, KPU Kabupaten Bogor mengadakan Sharing Knowledge Pengelolaan JDIH KPU Kab/Kota dengan mengundang Anggota Divisi Hukum dan Pengawasan beserta Kasubbag Hukum dan SDM KPU Kab/Kota se Jawa Barat.
Dengan Sistem Diskusi Panel, Panitia menghadirkan Panelis Nofli Bc. IP, S.Sos, SH, M. Si (Kepala Pusat JDIH Nasional) dan Ilham Saputra (Mantan Ketua KPU RI periode 2018-2022).
Dalam paparannya, Nofli menekankan kepada...
Menindaklanjuti PKPU 6 Tahun 2021, pada 28 Juni 2022, bertempat di aula utama kantor KPU Cianjur telah dilaksanakan Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (DPB) Periode bulan Juni/ riwulan II Tahun 2022 tingkat Kabupaten Cianjur.
Kegiatan dihadiri oleh stakeholder terkait di Kabupaten Cianjur, diantaranya Bawaslu Kab. Cianjur, Disdukcapil, Polres, Kodim 0608, Lapas, Badan Kesbangpol, Bagian Pemerintahan, DPMD, Diskominfosantik, Disdikpora, Apdesi serta...