Berita



Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Triwulan IV KPU Kota Bogor

Hai #SobatJDIHKPUKotaBogor, sesuai dengan Surat Ketua KPU RI Nomor 366/PL.02-SD/01/KPU/IV/2021 tanggal 21 April 2021 perihal Perubahan Surat Ketua KPU RI Nomor 132/PL.02-SD/01/KPU/II/2021 perihal Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Tahun 2021, KPU Kota Bogor menyelenggarakan kegiatan Rapat Koordinasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan Triwulan IV pada hari Selasa (21/12), bertempat di Aula KPU Kota Bogor.   Hasil Rapat Koordinasi disahkan melalui Berita Acara KPU...

Berita 21 December 2021 by JDIH KPU KOTA BOGOR

KPU Kota Bogor Meraih Tiga Penghargaan KPU Provinsi Jawa Barat Award

KPU Kota Bogor kembali meraih dua penghargaan sekaligus dari KPU Provinsi Jawa Barat dalam sesi Annual Award bagi KPU Kabupaten/Kota pada kegiatan Rapat Pimpinan KPU Provinsi Jawa Barat Dalam Rangka Konsolidasii Untuk Persiapan Pemilihan Serentak 2024  di Hotel Savoy Homann, Kamis 16/12. Penghargaan yang diraih KPU Kota Bogor kali ini yaitu: a. Peringkat 1 kategori “Kegiatan Hukum dan Pengawasan Terinovatif Tahun 2021” dan  b. Peringkat 2...

Berita 16 December 2021 by JDIH KPU KOTA BOGOR

Rapat Kerja Perumusan Peraturan Perundang-Undangan Di Lingkungan KPU Provinsi Jawa Barat dan KPU Kabupaten/Kota se-Jawa Barat

Bandung (08/12), KPU Provinsi Jawa Barat menyelenggarakan kegiatan Rapat Kerja Perumusan Peraturan Perundang-Undangan Di Lingkungan KPU Provinsi Jawa Barat dan KPU Kabupaten/Kota se-Jawa Barat bertempat di Aula Setia Permana, KPU Provinsi Jawa Barat mulai pukul 09.00 s.d selesai. Dalam kesempatan ini Pembina JDIH KPU Kota Bogor, Dr. Bambang Wahyu, Pimpinan Redaksi JDIH KPU Kota Bogor, Andhianna, S.IP, beserta Staf Redaksi Produk Hukum JDIH KPU Kota Bogor menghadiri kegiatan...

Berita 8 December 2021 by JDIH KPU KOTA BOGOR

Kelas Pemilu : Peningkatan Kapasitas Penyelenggara Pemilu Melalui Pengembangan JDIH

Tim JDIH KPU Kota Bogor mengikuti kegiatan Kelas Pemilu : Peningkatan Kapasitas Penyelenggara Pemilu melalui Pengembangan JDIH pada hari Kamis, 2 Desember 2021 pukul 13.00 WITA s.d selesai secara daring melalui aplikasi Zoom Meeting. Dalam kegiatan tersebut selaku narasumber adalah: 1. Kepala Biro Perundang-undangan KPU RI, Nur Syarifah, S.H., LL.M 2. Anggota KPU Provinsi Sulawesi Tengah, Naharuddin, S.H., M.H.   Sebagai upaya peningkatan kapasitas...

Berita 3 December 2021 by JDIH KPU KOTA BOGOR