Berita



KPU Kabupaten Sleman Ikuti Bimbingan Teknis Hukum Acara Pelanggaran Pidana Pemilu di Pengadilan Negeri di Lingkungan KPU se-DIY

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sleman mengikuti Bimbingan Teknis Hukum Acara Pelanggaran Pidana Pemilu di Pengadilan Negeri di Lingkungan KPU se-DIY. Acara yang diselenggarakan oleh KPU DIY dilaksanakan di Hotel Santika Premiere Yogyakarta, Selasa (8/11/2022). Hadir dalam kegiatan tersebut Kejaksaan Tinggi DIY, Kejaksaan Negeri se-DIY, Pengadilan Tinggi DIY, Pengadilan Negeri se-DIY, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DIY, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) DIY dan KPU DIY beserta KPU...

Berita 29 December 2022 by JDIH KPU KAB SLEMAN

KPU Kabupaten Sleman Ikuti Workshop Penyusunan Jawaban dan Alat Bukti Sengketa Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sleman mengikuti Workshop Penyusunan Jawaban dan Alat Bukti Sengketa Pemilu 2024 di Lingkungan KPU se-DIY. Acara yang diselenggarakan oleh KPU DIY dilaksanakan di Grand Dafam Rohan Yogyakarta, Selasa (25/10/2022). Hadir dalam kegiatan tersebut Kejaksaan Tinggi DIY, Kejaksaan Negeri se-DIY, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DIY, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) DIY dan KPU DIY beserta KPU Kabupaten/Kota se-DIY. Hadir membuka kegiatan tersebut, Ketua...

Berita 29 December 2022 by JDIH KPU KAB SLEMAN

KPU Kabupaten Sleman Ikuti Bimbingan Teknis Penanganan Sengketa Pemilu

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sleman mengikuti Bimbingan Teknis Penanganan Sengketa Pemilu 2024 di Lingkungan KPU se-DIY. Acara yang diselenggarakan oleh KPu DIY dilaksanakan di Hotel Eastparc Yogyakarta, Senin (24/10/2022). Hadir dalam kegiatan tersebut Kejaksaan Tinggi DIY, Kejaksaan Negeri se-DIY, Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DIY, Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) DIY dan KPU DIY beserta KPU Kabupaten/Kota se-DIY. Hadir membuka kegiatan tersebut, Ketua KPU DIY, Hamdan...

Berita 29 December 2022 by JDIH KPU KAB SLEMAN

KPU Kabupaten Sleman Ikuti FGD Kajian Hukum Regulasi Verifikasi Faktual Kepengurusan dan Keanggotaan Partai Politik Calon Peserta Pemilu 2024

Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Sleman mengikuti Focus Group Disscusion (FGD) Kajian Hukum Terkait Regulasi Verifikasi Faktual Kepegurusan dan Keanggotaan Partai Politik Calon Peserta Pemilu Tahun 2024, pada Jumat (07/10) yang diselenggarakan oleh KPU D.I. Yogyakarta. Acara diikuti oleh Ketua dan Anggota KPU DIY, Sekretaris KPU DIY, Kepala Bagian di lingkungan Sekretariat KPU DIY, Kepala Sub Bagian di lingkungan Sekretariat KPU DIY dan operator, sedangkan dari KPU Kabupaten/Kota se-DIY diikuti...

Berita 29 December 2022 by JDIH KPU KAB SLEMAN