Berita



Bimbingan Teknis Acara Penyelesaian Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Tahun 2024

KPU Kabupaten Tapanuli Tengah mengikuti acara Bimbingan Teknis Acara Penyelesaian Perselisihan Hasil Pemilihan Umum Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh KPU Republik Indonesia di Pusat Pendidikan Pancasila dan Konstitusi Mahkamah Konstitusi Cisarua Bogor pada Senin s/d Kamis, 13-16 November 2023. Acara Rakor ini dihadiri oleh Anggota KPU Divisi Hukum & Pengawasan KPU Kabupaten Tapanuli Tengah Abdul Haris Nasution dan Staf Hukum & SDM Cristini Ria Tambunan. Kegiatan ini dilaksanakan...

Berita 23 November 2023 by JDIH KPU KAB TAPANULI TENGAH

Pelantikan Anggota KPU Kabupaten/Kota Pada 87 Kabupaten/Kota dan 9 Provinsi Periode 2023-2028

Komisi Pemilihan Umum Republik Indonesia telah melantik Ketua dan Anggota Komisi Pemilihan Umum Kabupaten Tapanuli Tengah Periode 2023-2028 di Jakarta, 30 Oktober 2023. Komisioner KPU Kabupaten Tapanuli Tengah yang telah dilantik: 1. Wahid Pasaribu (Ketua) 2. Mhd. Fadli Wanri Putra Hutagalung (Anggota) 3. Helman Tambunan (Anggota) 4. Fahri Zulamin Rambe (Anggota) 5. Abdul Haris Nasution...

Berita 2 November 2023 by JDIH KPU KAB TAPANULI TENGAH

Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Aplikasi e-Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP)

KPU Kabupaten Tapanuli Tengah mengikuti acara Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Aplikasi e-Sistem Pengendalian Intern Pemerintah (SPIP) yang diselenggarakan oleh KPU Republik Indonesia di Hotel Pullman Central Park Jakarta pada Senin s/d Kamis, 9-12 Oktober 2023. Acara Rakor ini dihadiri oleh Ketua KPU Kabupaten Tapanuli Tengah Azwar Sitompul, Anggota KPU Divisi Hukum & Pengawasan Feri Yosha Nasution, Sekretaris KPU Tapanuli Tengah Juliana Hutasuhut, Kasubbag Hukum & SDM Maruli...

Berita 16 October 2023 by JDIH KPU KAB TAPANULI TENGAH

Sidang Pemeriksaan Dugaan Pelanggaran Kode Etik, Kode Perilaku, Sumpah/Janji dan/atau Pakta Integritas Panitia Pemilihan Kecamatan Sorkam Atas Nama Jumaidi Saruksuk

KPU Kabupaten Tapanuli Tengah menggelar Sidang Pemeriksaan Penanganan Dugaan Pelanggaran Kode Etik, Kode Perilaku, Sumpah/Janji dan/atau Pakta Integritas Anggota Panitia Pemilihan Kecamatan Sorkam Atas Nama Jumaidi Saruksuk sebagai Terlapor; Jumat, 15 September 2023 bertempat di Aula Rumah Pintar Pemilu KPU Kabupaten Tapanuli Tengah. Sidang Kode Etik ini dipimpin oleh Ketua Tim Pemeriksa Feri Yosha Nasution, Anggota Tim Pemeriksa Azwar Sitompul, dan Jonas Bernard Pasaribu serta Sekretaris Tim...

Berita 18 September 2023 by JDIH KPU KAB TAPANULI TENGAH