Telah dilaksanakan kegiatan Sosialisasi dan Bimbingan Teknis Aplikasi e-SPIP dari tanggal 9 s.d 13 Oktober 2023 yang di selenggarakan oleh KPU Republik Indonesia di Hotel Puliman Central Park, Jakarta. Acara di ikuti oleh Ketua Komisi Pemilihan Umum Pringsewu, Sofyan Akbar Budiman didampingi Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan Saifudin dan Sekretaris KPU Pringsewu, Ari Mulando di tanggal 9 s.d 10 Oktober 2023. Selanjutnya Kasubbag Hukum dan SDM Lola Oktaviona, dan Staf Pelaksana Alice Alma...
Pada hari Selasa, tanggal 26 September 2023 pukul 09.00 WIB dilaksanakan Bimbingan Teknis yang dilaksanakan di Aula KPU Kabupaten Pringsewu dengan peserta Ketua PPK dan Anggota yang membidangi Hukum dari 15 KPU Kabupaten/Kota9 Kecamatan di Kabupaten Pringsewu. Acara dihadiri oleh Anggota Komisoner KPU Provinsi Lampung, Bapak Hj. Warsito, ST yang menjadi pemateri. Selain itu di hadiri juga oleh Ketua KPU Kabupaten Pringewu, Bapak Sofyan Akbar Budiman, M.Pd dan Staff Hukum KPU Provinsi dan KPU...
Anggota KPU Kabupaten Pringsewu Dewi Eliyasari dan Kasubbag Hukum dan SDM, Lola Oktaviona mengikuti Rapat Koordinasi Evaluasi Pembentukan Badan Adhock Pemilu Tahun 2024 (Gelombang III) yang berlangsung dari tanggal 25 Agustus s.d 28 Agustus 2023 yang dilaksanakan Harris Hotel & Conventions Festival Citylink, Bandung.
Kegiatan tersebut dihadiri Ketua KPU Hasyim Asy’ari, Anggota KPU Parsadaan Harahap, Yulianto Sudrajat, Betty Epsilon Idroos, Mochammad Afifuddin, dan August...
Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan, Saifudin dan Kasubbag Hukum dan SDM, Lola Oktaviona mengikuti Rapat Koordinasi Pemetaan Potensi Permasalahan Hukum (Gelombang I) yang berlangsung dari tanggal 21 Agustus s.d 23 Agustus 2023 yang dilaksanakan Hotel Grand Dafam Q,Kota Banjar Baru, Kalimantan...