Ringkasan materi tentang Kode Etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu

Salam Jumat berkah #sobatjdihkpumetro hari ini minko akan share Ringkasan materi tentang 
Kode Etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilu yang bisa sobat semua baca dan download secara gratis dalam menambah referensi pemahaman kita semua.

Sebagai Penyelenggara Pemilu dalam menjalankan tugas harus berpegang pada prinsip dan etika. Prinsip dan etika tersebut diatur dalam Peraturan DKPP No. 2 tahun 2017 tentang Kode Etik dan Pedoman Perilaku Penyelenggara Pemilihan Umum. Hal ini menjadi penting untuk menghindari kesan keberpihakan bagi Penyelenggara Pemilu sebagai upaya untuk menjaga integritas.


Materi dapat didownload di
link: https://www.4shared.com/office/jM1GeHzAiq/Ringkasan_Materi_Kode_Etik_dan.html
Dang Lopou...!!!
Pemilu, 14 Februari 2024
Pilkada, 27 November 2024
#yuksmemilihuntukindonesia