Berita



Rapat Monitoring Pelaporan SPIP dan JDIH se Jawa Barat

Pada hari Jum’at, 8 Juli 2022, KPU Kabupaten Kuningan melalui Ketua Divisi Hukum & Pengawasan (Lestari Widyastuti) dan Kepala Subbagian Hukum & SDM (Erik Hamdani) beserta Staf mengikuti Rapat Monitoring Pelaporan SPIP dan JDIH yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat secara daring melalui Zoom dan kegiatan ini diikuti oleh seluruh satuan kerja KPU Kabupaten/Kota di Jawa Barat.   Pada kegiatan ini, KPU Provinsi Jawa Barat melakukan...

Berita 8 July 2022 by JDIH KPU KAB KUNINGAN

RAPAT KOORDINASI BULANAN DAFTAR PEMILIH BERKELANJUTAN TAHUN 2022 PERIODE JUNI TRIWULAN II

Pada hari Kamis, tanggal 23 Juni 2022, KPU Kabupaten Kuningan melaksanakan Rapat Rekapitulasi Daftar Pemilih Berkelanjutan Periode Juni 2022. Rapat Rekapitulasi Daftar Pemilih Berkelanjutan Periode Juni 2022 ini menghasikan hal sebagai berikut : Desa/Kelurahan = 376 Kecamatan = 32 Laki - Laki = 437.417 pemilih Perempuan = 431.569 pemilih Jumlah = 868.986 pemilih Rapat Rekapitulasi ini kemudian dituangkan ke dalam Berita Acara (BA) KPU Kab. Kuningan No....

Berita 23 June 2022 by JDIH KPU KAB KUNINGAN

KPU Kab. Kuningan Mengikuti Rapat Monitoring Pelaporan SPIP & JDIH yang Diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat

Pada hari Kamis, 9 Juni 2022, KPU Kabupaten Kuningan melalui Ketua Divisi Hukum & Pengawasan (Lestari Widyastuti) dan Kepala Subbagian Hukum & SDM (Erik Hamdani) beserta Staf menigkutiRapat Monitoring Pelaporan SPIP dan JDIH yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat secara daring melalui Zoom dan kegiatan ini diikuti oleh seluruh satuan kerja KPU Kabupaten/Kota di Jawa Barat. Pada kegiatan ini, KPU Provinsi Jawa Barat melakukan evaluasi progress bagi pelaporan...

Berita 9 June 2022 by JDIH KPU KAB KUNINGAN

Launching Perpustakaan & Taman Baca Demokrasi serta Launching Mengkaji Hukum (MH) Kepemiluan.

Pada hari Jumat, 3 Juni 2022, KPU Kabupaten Kuningan melalui Ketua Divisi Hukum & Pengawasan (Lestari Widyastuti), Kepala Subbagian Hukum & SDM (Erik Hamdani) serta staf mengikuti kegiatan Penyuluhan Hukum Kepemiluan Kepada Tokoh Masyarakat sekaligus Launching Perpustakaan dan Taman Baca Demokrasi serta Launching Kegiatan Mengkaji Hukum (MH) Kepemiluan KPU Kabupaten Pangandaran, kegiatan ini diikuti secara daring melalui zoom meeting. Adapun...

Berita 7 June 2022 by JDIH KPU KAB KUNINGAN