Berita



KPU Kota Padang Mengikuti Rapat Koordinasi Penyusunan Laporan JDIH Tahun 2021

Padang 10 Desember 2021 - KPU Kota Padang mengikuti rapat koordinasi yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Sumatera Barat dalam rangka penyusunan laporan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Tahun 2021 yang dilaksanakan melalui aplikasi Zoom Meeting, yang diikuti oleh Kasubag/Sub Koordinator Hukum dan Operator/Admin Pengelola JDIH KPU Kabupaten/Kota se-Sumatera Barat. Kegiatan diawali dengan pembukaan dan pengarahan oleh Kabag/Koord. HTH Sekretariat KPU Provinsi Sumatera Barat,...

Berita 10 December 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG

KPU Kota Padang Menetapkan Daftar Pemilih Berkelanjutan Periode Oktober 2021

Padang, 27 Oktober 2021 - KPU Kota Padang menetapkan Daftar Pemilih Berkelanjutan (DPB) periode bulan Oktober 2021, pada Rabu (27/10/2021). Berdasarkan hasil rapat pleno penetapan DPB yang diikuti seluruh Komisioner KPU Kota Padang, Sekretaris dan Sub Koordinator, ditetapkan sebanyak 614.363 pemilih, dengan rincian laki-laki berjumlah 300.620 pemilih dan perempuan berjumlah 313.743 pemilih yang tersebar di 11 kecamatan se-Kota Padang. Disampaikan oleh Komisioner KPU Kota Padang Divisi...

Berita 29 November 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG

JDIH KPU Kota Padang Memperoleh Terbaik 3 Dalam Pengelolaan JDIH Tingkat KPU Kabupaten/Kota se-Sumatera Barat Tahun 2021

Padang, 26 Oktober 2021 - Dalam rangka Rapat Koordinasi Evaluasi Pengelolaan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) di lingkungan KPU Kabupaten/Kota se-Sumatera Barat yang dilaksanakan oleh KPU Provinsi Sumatera Barat di Pangeran Beach Hotel, Kota Padang, JDIH KPU Kota Padang mendapatkan penghargaan sebagai Terbaik ke-III (tiga) dalam Pengelolaan JDIH Tingkat KPU Kabupaten/Kota se-Sumatera Barat Tahun 2021 yang diserahkan langsung oleh Bapak Firman (Sekretaris KPU Prov. Sumatera...

Berita 27 October 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG

KPU KOTA PADANG TETAPKAN 614.419 DPB PERIODE AGUSTUS 2021

Padang, 27 Agustus 2021 - KPU Kota Padang menetapkan Daftar Pemilih Berkelanjutan (DPB) periode bulan Agustus 2021 pada Kamis 26 Agustus 2021. Berdasarkan hasil rapat pleno penetapan DPB yang diikuti seluruh Komisioner KPU Kota Padang, Sekretaris dan Sub Koordinator, ditetapkan sebanyak 614.419 pemilih, dengan rincian laki-laki berjumlah 300.655 pemilih dan perempuan berjumlah 313.764 pemilih yang tersebar di 11 kecamatan se-Kota Padang. “Terdapat tanggapan atas data yang...

Berita 21 October 2021 by JDIH KPU KOTA PADANG