Berita



Kelompok Diskusi Terarah Penyusunan Rencana Aksi Reformasi Birokrasi dilingkungan KPU Kota Palu

Palu, jdih.kpu.go.id/sulteng/palu - Rabu (02/02/22) KPU Kota Palu melaksanakan Focus Group Discussion (FGD) atau Kelompok Diskusi Terarah Penyusunan Rencana Aksi Reformasi Birokrasi dilingkungan KPU Kota Palu secara luring/tatap muka. Sebagai Narasumber dalam Kegiatan FGD sekaligus memimpin jalannya diskusi adalah Sekretaris KPU Kota Palu Aslam Adigama. Hadir sebagai Peserta Tim Reformasi Birokrasi yang terdiri dari Tim Pengarah oleh Komisioner, Tim Pelaksana dan Tim Agen Perubahan...

Berita 3 February 2022 by JDIH KPU KOTA PALU

VERIFIKASI PARTAI POLITIK CALON PESERTA PEMILU

Hai, #TemanPemilih #SobatJDIH berdasarkan Pasal 178 Undang-Undang Nomor 7 Tahun 2017 tentang Pemilihan Umum menjelasakan bahwa : (1) KPU melaksanakan penelitian administrasi dan penetapan keabsahan persyaratan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 173 ayat (2) terhadap Partai Politik yang mengikuti verifikasi dengan dokumen persyaratan sebagaimana dimaksud dalam Pasal 177. (2) Verifikasi sebagaimana dimaksud pada ayat (1) harus selesai dilaksanakan paling lambat 14 (empat belas) bulan...

Berita 31 January 2022 by JDIH KPU KOTA PALU

Rapat Pleno Rutin di minggu terakhir Bulan Januari Tahun 2022

Palu, jdih.kpu.go.id/sulteng/palu - Senin (31/01/22) KPU Kota Palu melaksanakan Rapat Pleno Rutin di minggu terakhir Bulan Januari Tahun 2022. Berdasarkan jadwal undangan, kegiatan dimulai pukul 10.00 Wita sampai selesai yang dihadiri oleh Ketua dan Anggota, Sekretaris serta seluruh Kasubbag dilingkungan KPU Kota Palu. Seperti biasanya Rapat Pleno rutin dipimpin oleh Ketua KPU Kota Palu Agussalim Wahid. Agenda diawali dengan penyampaian tindak lanjut dari hasil Rapat Pleno rutin...

Berita 31 January 2022 by JDIH KPU KOTA PALU

KPU Kota Palu melaksanakan apel Senin pagi di halaman Kantor KPU Kota Palu

Palu, jdih.kpu.go.id/sulteng/palu - Senin (31/01/22) KPU Kota Palu melaksanakan apel Senin pagi di halaman Kantor KPU Kota Palu. Bertindak sebagai pembina apel pagi Devisi Teknis Penyelenggaraan Pemilu KPU Kota Palu Iskandar Lembah yang diikuti oleh Ketua dan Anggota, Sekretaris, Kasubbag serta seluruh Pegawai ASN dan Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN). Mengawali amanatnya, Pembina apel menyampaikan bahwa Kegiatan apel pagi merupakan tindak lanjut Surat KPU RI Nomor...

Berita 31 January 2022 by JDIH KPU KOTA PALU