Putusan

Jenis
Putusan
Bahasa
Bahasa Indonesia
Abstrak
-
Nomor : 04/Penyelesaian Sengketa/VI/2013
-
Tipe Dokumen : PUTUSAN/YURISPRUDENSI
Jenis Putusan : Putusan Bawaslu
Subjek/Pokok Perkara : Keberatan atas Berita Acara Hasil Verifikasi Perbaikan Kelengkapan Administrasi Bakal Calon Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Tengah Nomor 204/BA/VI/2013 (Model BB-13) untuk Partai PAN
T.E.U Badan :
Nomor Putusan : 04/Penyelesaian Sengketa/VI/2013
Jenis Peradilan :
Singkatan Jenis Peradilan :
Tempat Peradilan :
Tanggal Dibacakan : 16 Juli 2013
Tahun : 2013
Bahasa :
Bidang Hukum :
Amar : 1. bersepakat untuk melakukan perbaikan terhadap penempatan caleg nomor urut 4,5, atau 6. 2. Dilarang mengganti nama nama calon Anggota DPRD. 3. Memperhatikan jumlah calon anggota dprd maksimal 100 % jumlah kursi di dapil tersebut. 4. Wajib Memenuhi 30 % Keterwakilan Perempuan. 5 Wajib memenuhi ketentuan zipper dalam penempatan perempuan di urut 4,5,6
Putusan : 1. bersepakat untuk melakukan perbaikan terhadap penempatan caleg nomor urut 4,5, atau 6. 2. Dilarang mengganti nama nama calon Anggota DPRD. 3. Memperhatikan jumlah calon anggota dprd maksimal 100 % jumlah kursi di dapil tersebut. 4. Wajib Memenuhi 30 % Keterwakilan Perempuan. 5 Wajib memenuhi ketentuan zipper dalam penempatan perempuan di urut 4,5,6
Lokasi : -
Bagikan dengan :

facebook twitter email whatapps