Berita



KPU PACITAN LANJUT SOSIALISASI BAKOHUMAS KE MAN DAN SMKN 1

Pacitan, kab-pacitan.kpu.go.id  – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pacitan, terus melakukan sosialisasi Badan Koordinasi Kehumasan (Bakohumas), Kamis (27/5/2021). Ada dua kegiatan sosialisasi ke lembaga pendidikan menengah atas. Yakni, ke Sekolah Menengah Kejuruan (SMKN 1) dan Madrasah Aliyah Negeri (MAN). Dalam kegiatan sosialisasi tersebut, Ketua KPU, Sulis Styorini didampingi Divisi Sosdiklih Parmas dan SDM, Iwit W. Santoso serta Sekretaris Bambang...

Berita 28 May 2021 by JDIH KPU KAB PACITAN

SIMULASIKAN PEMILU-PEMILIHAN 2024, SEKJEN KPU RI PAPARKAN KESIAPAN, TANTANGAN HINGGA USULAN REVISI UU

Jakarta,kab-pacitan.kpu.go.id– Sekretaris Jenderal (Sekjen) Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI Bernad Dermawan Sutrisno memenuhi undangan Rapat Koordinasi Persiapan Pelaksanaan Pemilu dan Pemilihan 2024 yang diinisiasi Direktorat Jenderal Politik dan Pemerintahan Umum (Polpum), Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri), Jumat (21/5/2021). Hadir bersama jajaran pejabat dan staf dari Biro Teknis serta Perencanaan KPU RI, Bernad yang disambut Dirjen Polpum, Bahtiar pada pertemuan...

Berita 27 May 2021 by JDIH KPU KAB PACITAN

MATANGKAN PROGRAM DP3, KPU KUMPULKAN MASUKAN STAKEHOLDER

Jakarta, kab-pacitan.kpu.go.id – Komisi Pemilihan Umum (KPU) beberapa waktu lalu memperkenalkan program Desa Peduli Pemilihan Umum dan Pemilihan (DP3) sebagai upaya menjaga dan meningkatkan partisipasi pemilih menuju keserentakan Pemilu dan Pemilihan 2024. Memperkuat dan matangkan program ini, terutama pada tahap implementasi nanti, KPU pun mengundang pihak terkait (stakeholder) untuk memberikan masukan, saran melalui kegiatan Focus Group Discussion (FGD),...

Berita 27 May 2021 by JDIH KPU KAB PACITAN

SEMUA KOMISIONER DAN SUBKOR TEKMAS KOMPAK IKUTI FGD DESA PEDULI PEMILU DAN PEMILIHAN

Pacitan, kab-pacitan.kpu.go.id – Ketua dan Anggota Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Pacitan beserta Subkor Tekmas, kompak mengikuti Focus Group Discussion (FGD) Desa Peduli Pemilu dan Pemilihan, Kamis (20/5/2021), di ruang rapat KPU. Acara yang dihelat KPU RI melalui daring, diikuti KPU propinsi dan KPU kabupaten/kota se Indonesia. Kekompakan komisioner KPU Pacitan juga tidak terlepas dari materi FGD yang dinilai cukup strategis. Sebab, selama ini, keberadaan desa/kelurahan...

Berita 24 May 2021 by JDIH KPU KAB PACITAN