Berita



SERI ADVOKASI HUKUM KEPEMILUAN XIII"POTENSI MASALAH-MASALAH HUKUM TERKAIT TAHAPAN KAMPANYE"

Semarang, 31 Agustus 2023 Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah Mengadakan Kegiatan Rutin yakni Seri Advokasi Hukum Kepemiluan XIII "Potensi Masalah-Masalah Hukum Terkait Tahapan Kampanye" adapun pemateri dari kegiatan tersebut yakni Divsi Hukum KPU Kota Surakarta dan Divisi Hukum KPU Kabupaten Brebes yang di Moderatori oleh Kasubag Hukum dan Symber Daya Manusia KPU Kabupaten Brebes. menurut Puji selaku Pemateri mengatakan bahwa Prinsip Penyelenggaraan Kampanye yakni: Jujur, Terbuka,...

Berita 15 October 2023 by JDIH KPU PROVINSI JAWA TENGAH

KUNJUNGAN UNIT KEGIATAN MAHASISWA UNIT PERADILAN SEMU FAKULTAS HUKUM UNIVERSITAS NEGERI SEMARANG (UNNES)

Semarang, 9 Agustus 2023 Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah menerima Rombongan Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) Unit Peradilan Semu Fakultas Hukum Universitas Negeri Semarang kedatangan mereka bermaksud berkonsultasi terkait proses Pengganti AntarWaku Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Provinsi Jawa Tengah guna mengikuti Acara Kompetisi Peradilan Semu National Moot Court Competition Dalihan Natolu yang di selenggarakan Fakultas Hukum Universitas Sumatera...

Berita 15 October 2023 by JDIH KPU PROVINSI JAWA TENGAH

Rapat Koordinasi KPU dengan KPU Provinsi dan KPU Kab/Kota Dalam Rangka Peningkatan Kapasitas Penyusunan Produk Hukum Bagi KPU Provinsi dan KPU Kab/Kota

Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah menghadiri Rapat Koordinasi KPU dengan KPU Provinsi dan KPU Kab/Kota Dalam Rangka Peningkatan Kapasitas Penyusunan Produk Hukum Bagi KPU Provinsi dan KPU Kab/Kota. Kegiatan tersebut di laksanakan di Bali, tanggal 30 Juli hingga 1 Agustus 2023. Kegiatan dibuka oleh Bapak Hasyim selaku Ketua KPU RI, beliau menyampaikan bahwa saat ini KPU mempunyai berbagai macam peraturan dan produk hukum yang perlu dicermati dan dipahami kembali terutama UU Pemilu....

Berita 2 August 2023 by JDIH KPU PROVINSI JAWA TENGAH

RAPAT KOORDINASI PENGELOLAAN DAN PENYUSUNAN LAPORAN JARINGAN DOKUMENTASI DAN INFORMASI HUKUM TAHUN 2023

Semarang, 28 Juli 2023, Komisi Pemilihan Umum Provinsi Jawa Tengah Jalan Veteran IA Bendungan Gajahmungkur Kota Semarang telah menyelenggarakan Rapat Koordinasi Pengelolaan dan Penyusunan Laporan Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) melalui Zoom. Kegiatan tersebut di hadiri oleh Divisi Hukum dan Pengawasan, kasubag Hukum dan SDM serta Operator Pengelola Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum (JDIH) Komisi Pemilihan Umum Kabupaten/Kota se Jawa Tengah. Kegiatan ini di buka oleh...

Berita 2 August 2023 by JDIH KPU PROVINSI JAWA TENGAH