Berita



KPU KOTA TASIKMALAYA MENGIKUTI WEBINAR GIAT SORE SOSIALISASI REGULASI JDIH KPU KABUPATEN SUBANG DENGAN TEMA "KUPAS TUNTAS PKPU NOMOR 3 TAHUN 2022"

Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Rabu (20 Juli 2022), KPU Kota Tasikmalaya mengikuti Webinar Giat Sore Sosialisasi Regulasi JDIH KPU Kabupaten Subang dengan Tema "Kupas Tuntas PKPU Nomor 3 Tahun 2022 tentang Tahapan dan Jadwal Penyelenggaraan Pemilu Tahun 2024" secara daring. Webinar ini dihadiri oleh Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Provinsi Jawa Barat Dr. Ir. Agus Hasbi Noor, M.Mpd; Ketua KPU Kabupaten, Subang Suryaman, M.Pd; Kadiv Hukum dan...

Berita 20 July 2022 by JDIH KPU KOTA TASIKMALAYA

KPU KOTA TASIKMALAYA MENGIKUTI KEGIATAN RAPAT PENDAMPINGAN PENYUSUNAN LAPORAN SPIP DENGAN INSPEKTORAT KPU SECARA DARING

Pada hari Kamis (14 Juli 2022), KPU Kota Tasikmalaya mengikuti kegiatan Rapat Pendampingan Penyusunan Laporan SPIP dengan KPU Kabupaten/Kota se- Jawa Barat bersama Inspektorat KPU RI melalui zoom meeting bertempat di Aula KPU Kota Tasikmalaya. Kegiatan ini diikuti oleh H.bambang S Setyawan, SH selaku Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan, Sekretaris, Para Kepala Sub Bagian dan staf sub bagian hukum dan SDM KPU Kota Tasikmalaya. Rapat ini diselenggarakan dalam rangka monitoring dan evaluasi...

Berita 14 July 2022 by JDIH KPU KOTA TASIKMALAYA

KPU KOTA TASIKMALAYA MENGIKUTI MONITORING PELAPORAN SPIP & JDIH OLEH KPU PROVINSI JAWA BARAT

Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Jumat ( 08 Juli 2022 ), Ketua Divisi Hukum dan Pengawasan KPU Kota Tasikmalaya, H. Bambang S. Setyawan, S.H., beserta Kasubbag Hukum dan SDM, Latief Muhtar, S.H., dan Staf Subbagian Hukum dan SDM KPU Kota Tasikmalaya mengikuti secara daring "Rapat Koordinasi dan Sharing Session Pembahasan SPIP dan JDIH dengan 27 KPU Kabupaten/Kota Se-Jawa Barat" yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat. Rapat ini diselenggarakan...

Berita 9 July 2022 by JDIH KPU KOTA TASIKMALAYA

PENGUMUMAN TENTANG PEMBUKAAN AKSES SISTEM INFORMASI PARTAI POLITIK (SIPOL) PARTAI POLITIK PESERTA PEMILU 2024

Hai, #sobatJDIHKPU, Diinformasikan bahwa pada hari ini informasi/produk hukum berikut telah dapat didownload di web JDIH KPU Kota Tasikmalaya: Pengumuman Nomor 4/TIK.02-Pu/05/2022 tentang Pembukaan Akses Sistem Informasi Partai Politik (Sipol) Partai Politik Peserta Pemilu 2024.   Pengumuman selengkapnya dapat diunduh...

Berita 5 July 2022 by JDIH KPU KOTA TASIKMALAYA