Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Sabtu, 20 Agustus 2022, KPU Kota Tasikmalaya melaksanakan kegiatan Sosialisasi Keputusan KPU RI Nomor 259 Tahun 2022 tentang Pedoman Teknis Bagi Partai Politik Calon Peserta Pemilihan Umum Dalam Pelaksanaan Pendaftaran, Verifikasi, dan Penetapan Partai Politik Peserta Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah dan Keputusan KPU RI Nomor 260 Tahun 2022 tentang tentang Pedoman Teknis Bagi Komisi Pemilihan...
Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Jumat, 19 Agustus 2022, Komisi Pemilihan Umum Kota Tasikmalaya menerima Kunjungan perwakilan dari Tim Badan Kepegawaian Daerah Provinsi Jawa Barat bertujuan untuk melaksanakan Bimbingan Teknis Manajemen Risiko kepada Seluruh Staf Sekretariat Komisi Pemilihan Umum Kota Tasikmalaya.
Terima...
Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Jumat, 19 Agustus 2022, Komisi Pemilihan Umum Kota Tasikmalaya menerima Kunjungan dari Bawaslu Kota Tasikmalaya untuk meminta informasi terkait proses verifikasi partai politik dalam aplikasi Sistem Informasi Partai Politik (SIPOL). Dalam kegiatan ini dijelaskan mengenai alur kerja yang dilakukan oleh KPU Kota Tasikmalaya dalam melakukan verifikasi.
Terima...
Hai, #sobatJDIHKPUKotaTasikmalaya, pada hari Kamis, 11 Agustus 2022, KPU Kota Tasikmalaya mengikuti kegiatan Rapat Koordinasi Tindak Lanjut Surat Ketua KPU RI Nomor 613 bersama KPU Kabupaten/Kota se-Jawa Barat yang diselenggarakan oleh KPU Provinsi Jawa Barat melalui zoom meeting.
Terima...