Berita



KPU KABUPATEN PANGANDARAN MELAKSANAKAN SHARING SESSION PENGELOLAAN JDIH DENGAN KPU KOTA TASIKMALAYA

Pangandaran, jdih.kpu.go.id/jabar/pangandaran - Sampurasun #SobatJDIHKPU, tetap smangatt dan patuhi prokes ya✊😁🙏 KPU Kabupaten Pangandaran melaksanakan Sharing Session Pengelolaan JDIH dengan KPU Kota Tasikmalaya pada hari Senin, 13 Desember 2021 pukul 10.00 - 14.00 WIB di Aula KPU Kabupaten Pangandaran. Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Ketua KPU Kabupaten Pangandaran didampingi Anggota, Plt. Kasubbag Hukum dan beberapa Staf di lingkungan KPU Kabupaten Pangandaran. Dan dari KPU...

Berita 13 December 2021 by JDIH KPU KAB PANGANDARAN

PENJELASAN BEBERAPA APLIKASI YANG DIBUAT OLEH KPU

Pangandaran, jdih.kpu.go.id/jabar/pangandaran - Sampurasun #SobatJDIHKPU, tetap smangatt dan patuhi prokes ya✊😁🙏 Sehubungan minggu kemarin ada yang nanya terkait penjelasan tiap-tiap aplikasi, maka akan dijelaskan definisi tiap-tiap aplikasi sebagai berikut: 1. SILON Sistem Informasi Pencalonan yang selanjutnya disebut SILON adalah seperangkat sistem dan teknologi informasi yang berbasis jaringan untuk mendukung kerja Penyelenggara Pemilu dalam melakukan verifikasi...

Berita 10 December 2021 by JDIH KPU KAB PANGANDARAN

MEMPERINGATI HARI HAK ASASI MANUSIA SEDUNIA 2021

Pangandaran, jdih.kpu.go.id/jabar/pangandaran - Sampurasun #SobatJDIHKPU, tetap smangatt dan patuhi prokes ya✊😁🙏 Sobat JDIH KPU tau gak? Dilansir dari situs resmi Ditjen HAM RI peringatan Hari Hak Asasi Manusia Sedunia berawal dari kekejaman Perang Dunia II (1939 - 1945). Majelis Umum PBB menyepakati Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia agar tragedi serupa tidak terulang kembali. Pada tahun 1974 Anggota Komisi Umum PBB merumuskan draft awal Deklarasi Universal Hak Asasi Manusia...

Berita 10 December 2021 by JDIH KPU KAB PANGANDARAN

MEMPERINGATI HARI ANTI KORUPSI SEDUNIA 2021

Pangandaran, jdih.kpu.go.id/jabar/pangandaran - Sampurasun #SobatJDIHKPU, tetap smangatt dan patuhi prokes ya✊😁🙏 Sobat JDIH tau gak? Hari Antikorupsi Sedunia ditetapkan melalui Sidang Majelis Umum PBB pada tanggal 31 Oktober 2003 yang diadopsi melalui Resolusi SMU PBB A/58/4. Majelis Umum PBB menetapkan 9 Desember sebagai Hari Anti Korupsi Sedunia. Peringatan ini bertujuan untuk memberikan kesadaran masyarakat tentang pentingnya anti korupsi. Dalam rangka Peringatan...

Berita 9 December 2021 by JDIH KPU KAB PANGANDARAN