Berita



TIM JDIH KPU KOTA JAKARTA SELATAN MELAKSANKAN RAKOR

Jakarta 31 Desember 2021, Tim JDIH melaksanakan Rakor yang dihadiri oleh Sub koordinator Hukum beserta pengurus lainnya. Dalam Rakor ini, dibahas evaluasi kinerja pada 2021 dan juga rencana kerja tahun 2022. Dalam evaluasi yang dibahas ada beberapa hal yang menjadi sorotan antara lain belum maksimalnya penggunaan JDIH sebagai sarana penyampaian informasi publik. Oleh sebab itu, dalam rencana tahun 2022 penggunaan JDIH harus bisa dimaksimalkan lagi. Ini untuk menunjang keterbukaan publik yang...

Berita 31 December 2021 by JDIH KPU KOTA JAKARTA SELATAN

JDIH KPU Meraih Penghargaan Sebagai Anggota JDIHN Terbaik I Tahun 2021 Kategori Lembaga Non Struktural

Jaringan Dokumentasi dan Informasi Hukum Komisi Pemilihan Umum (JDIH KPU) kembali mendapatkan penghargaan sebagai Anggota JDIHN Terbaik I Tahun 2021 kategori Lembaga Non Struktural. Penghargaan tersebut diserahkan langsung oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia, Yasonna Laoly dalam kegiatan Pertemuan Nasional Pengelola JDIH dan Pemberian Penghargaan bagi Anggota JDIHN Terbaik Tahun 2021 yang diselanggarakan pada Kamis, 2 Desember 2021 di Hotel Grand Mercure...

Berita 26 December 2021 by JDIH KPU KOTA JAKARTA SELATAN

KPU Kota Jakarta Selatan berkunjung ke KPU Kota Jakarta Utara

KPU Kota Jakarta Selatan berkunjung ke KPU Kota Jakarta Utara. Maksud dari kunjungan ini adalah untuk diskusi dan sharing knowledge terkait pengelolaan Jaringan Data dan Informasi Hukum (JDIH). Rombongan terdiri dari Sub Koordinator Hukum Kota Jakarta Selatan, Atika bersama dengan tim Sub Bagian Hukum lainnya Artanty Arsyad dan Dyna Laura diterima oleh Sub Koordinator Hukum KPU Kota Jakarta Utara, Muhamad Yusran. Yusran menjelaskan pentingnya bagi Sub Bagian Hukum untuk selalu...

Berita 24 December 2021 by JDIH KPU KOTA JAKARTA SELATAN

KPU Kota Jakarta Selatan Menyelenggarakan Obrolan Pemilu Setiap Kamis (OPTIMIS), Dengan Tema "Peran JDIH & Media Sosial KPU Dalam Penyelenggaraan Pemilu".

Jakarta, KPU Kota Jakarta Selatan Menyelenggarakan program kegiatan yang diberi nama "OPTIMIS" (Obrolan Pemilu Tiap Kamis) bertempat di aula kantor KPU kota Jakarta Selatan (11/11/21). Kegiatan rutin setiap hari Kamis yang diinisiasi oleh Divisi Sosialisasi Pendidikan Pemilih dan Partisipasi Masyarakat dihadiri oleh Ketua dan Anggota beserta Jajaran Sekretariat KPU Kota Jakarta Selatan. Pada seri IX "OPTIMIS" bertindak selaku narasumber yakni Ibu Atika selaku Subkoor Hukum & SDM KPU Kota...

Berita 24 December 2021 by JDIH KPU KOTA JAKARTA SELATAN